Unik Informatika - Pernahkan anda mendengar perdagangan manusia, jika pernah pernahkah anda mendengar perdagangan organ tubuh manusia? nah, itu topik yang sedang hangat-hangatnya jadi bahan perbincangan di dunia maya, organ manusia juga mempunyai harga tersendiri jika dihargai di pasar organ atau pasar gelap yang khusus menjajakan organ manusia terpisah.
Sebenarnya perdagangan organ itu sudah memiliki jaringan Internasional nya masing-masing dan prosesnya tergolong cukup rapi, namun bagi kita yang masih awam ketika mendengar itu saya yakin pasti ada rasa terkejutlah di benak kita, karena memang di Indonesia itu ilegal dan tidak diperbolehkan melaukan tindak kriminal tersebut.
Biasanya masyarakat miskinlah dan yang kekurangan ekonominya lah yang tergoda untuk menjual salah satu anggota tubuh nya di pasar gelap dengan harga relatif murah. Nah dalam postingan ini saya akan memberikan informasi tentang harga organ di pasar gelap seperti dilansir Gizmodo.com :
1. Sepasang bola mata: US$ 1.525 atau sekitar Rp 14 juta
2. Kulit Kepala: US$ 607 atau sekitar Rp 5,56 juta
3. Tengkorak dengan Gigi: US$ 1.200 atau sekitar Rp 11 juta
4. Bahu: US$ 500 atau sekitar Rp 4,6 juta
5. Arteri koroner: US$ 1.525 atau sekitar Rp 14 juta
6. Jantung: US$ 119.000 atau sekitar Rp 1,1 miliar
7. Hati: US$ 157.000 atau sekitar Rp 1,4 miliar
8. Tangan dan lengan: US$ 385 atau sekitar Rp 3,5 juta
9. Pint darah: US$ 337 atau sekitar Rp 3,1 juta
10. Limpa: US$ 508 atau sekitar Rp 4,6 juta
11. Perut: US$ 508 atau sekitar Rp 4,6 juta
12. Usus Kecil: US$ 2.519 atau sekitar Rp 23 juta
13. Ginjal: US$ 262.000 atau Rp 2,4 miliar
14. Kandung empedu: US$ 1.219 atau sekitar Rp 11,1 juta
15. Kulit: US$ 10 atau sekitar Rp 91.000 per inci persegi
Ngeri tidak??
Bagi kita yang awam memang terasa tabu mendengar ini, tapi dunia ini gila kawan.
:D Terima kasih atas kunjungan anda !